RANGKUMAN EBOOK BAB XIV TANGGUNG JAWAB SOSIAL SUATU BISNIS
TANGGUNG JAWAB SOSIAL SUATU BISNIS A. BENTURAN DENGAN KEPENTINGAN MASYARAKAT Bisnis mempunyai tanggungjawab terhadap masyarakat dan lingkungannya. Tanggungjawab terhadap limbah yang dihasilkan, yang akan mencemari lingkungan. Tanggungjkawab terhadap masyarakat, konsumen, investor, dll. Karena banyak pihak yang berkepentingan, maka sebuah bisnis harus memikirkan kemungkinan-kemungkinan masalah yang muncul dari pihak eksternal, bisa lsm atau masyarakat setempat B. DORONGAN TANGGUNGJAWAB SOSIAL Sebuah bisnis pasti akan bertanggung jawab Bisnis terhadap konsumen, investor dan karyawannya.Tanggungjawab terhadap masyarakat yaitu bagaimana limbah yang dihasilkan oleh sebuah bisnis tidak menjadi pouusi bagi masyarakat, bagaimana bisnis bisa merangkul masyarakat setempat terkait, tenaga kerja. C. ETIKA BISNIS Etika yang dimaksud adalah cara-cara untuk melakukan kegiatan bisnis yang mencakup seluruh aspek yang berkaitan dengan individu, perusahaan, industri dan masyarakat.Semua mencakup bagaiman...